CARA MERAUT PENSIL
Meraut pensil menjadi suatu kegiatan yang sudah pasti harus di lakukan , Apalagi disaat banyak pesanan lukisan pensil yanng harus dikerjakan ,pemakaian pensil sebagai peralatan mutlak memerlukan banyak stok . Tapi bagaimana jika pensil yang kita raut tiba tiba habis teriris begitu saja tanpa mementingkan pemakaian pensil agar supaya lebih menjadi irit . Nah semoga kamu beruntung membuka situs ini dan untuk kedepannya semoga kamu bisa mngkontrol pemakaian pensil sehingga manajemen pengeluaran untuk keperluan menggambar menjadi semakin hemat . Alat yang dibutuhkan untuk meraut pensil seperti layaknya bila kita meraut yaitu menggunakan alat raut seperti yang terlihat di bawah ini .
- Alat raut di atas adalah jenis alat raut yang menurut saya paling kokoh ,kamu bisa mendapatkannya dengan harga berkisar Rp. 23.000 . Penggunaan alat ini cukup mudah , pensil tinggal dimasukkan kedalam lubang yang tersedia lalu di tekan sedikit setelah itu di putar hingga menghasilkan keruncingan yang kita inginkan .
- Alat yang kedua adalah pisau cutter , dimana fungsi dari alat ini adalah semakin akan meruncingkan ujung pensil , Setelah pensil kita raut menggunakan alat raut , lalu batang kayu pembungkus pensil di kelupas / di iris menggunakan alat pisau cutter ini .Tujuannya adalah semakin menambah terkelupas di bagian sisi batang pensil hingga menjadi runcing memanjang , dan apa bila kita menggunakan tekhnik ini maka pensil tidak semakin terkikis apabila terus menerus menggunakan alat raut .
- Gambar di atas adalah sebuah batu alam , selain alat ini kamu juga bisa menggunakan asahan pisau atau wungkal , kemudian bisa juga menggunakan ampelas besi yang halus , fungsi alat ini adalah untuk meruncingkan secara sesaat setelah kita melakukan arsiran . Jadi begitu kita arsir lalu kita gesekkan ujung pensil ini untuk semakin menambah runcing tanpa harus menggunakan alat raut lagi .
- Sebelum kita melakukan arsiran alangkah baiknya kamu test ketajaman ujung pensil menggunakan telapak tangan , sebab langkah seperti ini akan semakin memaksimalkan hasil dari tekanan pensil ke dalam media kertas maupun kanvas , Jika kamu lakukan seperti ini sudah pasti kegiatan menggambar menjadi semakin bersemangat dan inspirasipun datang terus menerus jika peralatan yang kita pakai selalu mendukung .
Demikian beberapa langkah untuk menjadikannya sebuah pensil semakin irit di dalam penggunaanya , lalu fungsikan tekhnik ini sebagai langkah untuk memanajemen tentang cara menggambar menggunakan pensil versi kamu sendiri.
sumber : http://www.kreatifberkarya.com/2014/04/inilah-kiat-khusus-meraut-pensil.html
Tidak ada komentar:
Posting Komentar